MASIGNASUKAv102
2648996612628787135

PENGENALAN SISTEM TELEKOMUNIKASI, JARINGAN DAN INTERNET

PENGENALAN SISTEM TELEKOMUNIKASI, JARINGAN DAN INTERNET
Add Comments
1/01/2018

A.Pendahuluan

        1. Pengertian

          - Telekomunikasi merupakan pertukaran informasi dalam bentuk suara, data, teks, gambar, audio maupun video melalui jaringan berbasis internet dan computer.

          - Jaringan Komputer merupakan  jaringan telekomunikasi yang memungkinkan antar komputer untuk saling berkomunikasi dengan bertukar data.

          - Internet (Kependekan dari interconnection-networking) adalah seluruh jaringan komputer yang saling terhubung menggunakan standar sistem global Transmission Control Protocol/Internet Protocol Suite (TCP/IP) sebagai protokol pertukaran paket (packet switching communication protocol) untuk melayani miliaran pengguna di seluruh dunia

     2. Latar Belakang

           Karena fungsi dasar komputer adalah agar bisa berkomunikasi untuk saling menukar data atau informasi.

     3. Maksud dan Tujuan

    Agar paham tentang komunikasi yang ada pada komputer

     4. Hasil yang Diharapkan

           Paham tentang komunikasi antar komputer

B. ALAT DAN BAHAN

Laptop
Ebook (Pengenalan tentang Sistem Telekomunikasi, Jaringan, dan Internet)

C. JANGKA WAKTU PELAKSANAAN

         Dari jam 10.00 - 16.00 (6 Jam)

D.  URAIAN

Telekomunikasi, Jaringan dan Internet
  • Dari Masa Analog ke Masa Digital
  • Jaringan
  • Media Komunikasi Kabel (Wired)
  • Media Komunikasi Nirkabel (Nirkabel)
Signal Telekomunikasi : Dari Masa Analog ke Digital

 -> Signal Analog disebut juga signal kontinyu karena bentuknya berupa
 gelombang yang kontinyu, yang membawa informasi dengan mengubah
 karakteristik gelombang.

       - Ciri Sinyal analog : Memiliki Amplitudo dan Frekuensi
                   Contoh : Listrik dari PLN, sinyal pada jaringan telepon, modem.


-> Sinyal Digital disebut juga signal diskret

         - Signal ini tersusun atas dua keadaan yang dikenal dengan bit yaitu keadaan 0 dan keadaan 1.
                    Contoh : Komputer

Dari Analog ke Digital

-> Komputer pertama mengirim signal digital dan kemudian modem mengubahnya menjadi analog. Signal analog inilah yang mengalir pada jaringan telepon. Selanjutnya signal analog diubah oleh modem menjadi digital pada bagian komputer penerima.
  • Proses ini disebut "Modulation / Demodulation"
  • Modulation berarti menerjemahkan dari digital ke analog 
  • Demodulation berarti menerjemahkan dari analog ke digital
-> Pertukaran signal analog dan digital menggunakan alat Modem (Modulator /Demodulator)


 Fungsi Telekomunikasi
  • Always Connected
  • More effective and efficient
Telekomunikasi dan Jaringan
-> Dua sisi sistem telekomunikasi

  • Pengirim Informasi (Transmitter of Information)
  • Penerima Informasi (Receiver of Information)
Tujuan Jaringan Telekomunikasi
  • Memfalitasi komunikasi
  • Berbagi Hardware
  • Sharing file,data, dan informasi
  • Membackup informasi penting secara tersentralisasi
  • Akses ke database berbagi-pakai (shared)
  • Berbagi Perangkat Lunak

E. HASIL YANG DI DAPATKAN

       Paham tentang komunikasi antar komputer

F. KESIMPULAN

       Telekomunikasi,Jaringan, dan Internet adalah suatu hal yang penting untuk membuat sebuah program.

G. REFERENSI
https://id.wikipedia.org/wiki/Internet


KLIK LOGO: Please!
ImaduPoi | Story in BLC
<<<<<<<<<< =================
 <<<<<<<<  JANGAN LUPA IKUTI BLOG
<<<<<<<<< =============

Terima Kasih

#BLC TELKOM KLATEN  #MBAH SURO #SHARING #

Upload 23.20 waktu setempat  ©2017_ImaduPoi~Blog #Save_Pacul





Imadu

Hanya Manusia biasa yang suka berbagi selagi bisa